PPDB 2024 – Pembagian seragam

SMK Mitra Industri 02 Pati melaksanakan pembagian seragam dan pengenalan wali kelas pada Sabtu, 8 Juni 2024. Kegiatan yang diikuti oleh 188 peseta didik ini diharapkan mampu menumbuhkan keakraban antara siswa dan wali kelas, serta menumbuhkan semangat siswa dalam menyambut tahun ajaran baru.